Jumat, 27 Maret 2015

Konselor Sebaya Speqsanter Dibentuk


Selamat sudah dibentuk Pusat Informasi dan Konseling Remaja (PIK-R) SMPK St. Theresia Kupang di Asrama Belo, Minggu 22 Maret 2015. Mereka yang telah diberi pelatihan untuk menjadi konselor sebaya bagi teman-temannya. Senang saya bisa mengisi salah satu sesi pelatihan meski sedang dalam kondisi tidak fit. Berharap 27 siswa yang sudah dilatih ini bisa menjadi agen dalam perubahan di sekolah, aktif dalam berbagai kegiatan, punya rasa kepedulian dan empati yang tinggi dan yang pasti paham dengan isu-isu yang terkait dengan remaja seperti pergaulan, kesehatan reproduksi, pubertas, dsb. Sukses ya kaliaaan....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Beta tunggu lu pung komentar di sini, danke...